Kebijakan Privasi dan Pengamanan

Berikut ini adalah kebijakan dan praktek yang dilakukan PT. Transport Segar Indonesia ("Transport Segar Indonesia") untuk menunjukkan komitmen Transport Segar Indonesia dalam menjaga dan memelihara privasi dan keamanan informasi Pelanggan (“Data Pribadi”) pada saat Pelanggan bertransaksi di Gerai Transport Segar Indonesia, menggunakan Situs Transport Segar Indonesia dan Situs Transport Segar Indonesia Loyalty Card (FLC) serta aplikasi mobile Transport Segar Indonesia (Frex Driver).

1. Kebijakan Privasi

Transport Segar Indonesia tidak akan memperjualbelikan, menukar, memperlihatkan, atau menyerahkan kepada khalayak umum dan pihak manapun segala informasi yang berkaitan dengan Pelanggan yang bertransaksi di Gerai Transport Segar Indonesia, menggunakan Situs Transport Segar Indonesia dan Situs FLC serta aplikasi Frex Driver kecuali pengungkapan informasi untuk keadaan tertentu untuk tujuan penegakan hukum...

2. Layanan Pelanggan Transport Segar Indonesia

3. Pengamanan Gerai Transport Segar Indonesia

Transaksi pengiriman paket di Gerai Transport Segar Indonesia membutuhkan informasi sebagai berikut:

4. Pengamanan Situs Transport Segar Indonesia

Untuk mengakses fitur yang ada di Situs Transport Segar Indonesia, Transport Segar Indonesia tidak memerlukan data pribadi dari Pelanggan...

5. Pengamanan Situs FLC dan Aplikasi Frex Driver

Transport Segar Indonesia menggunakan 2 (dua) lapis sistem pengamanan untuk melindungi akses Pelanggan di Situs FLC dan aplikasi Frex Driver yaitu...

6. Pengumpulan Data Pribadi Pelanggan

Transport Segar Indonesia mengumpulkan data pribadi pengguna dengan tujuan untuk memproses transaksi Pelanggan dan untuk tujuan lainnya selama diizinkan oleh peraturan undang-undang yang berlaku...

7. Pembaharuan Kebijakan

Transport Segar Indonesia dapat sewaktu-waktu melakukan perubahan atau pembaharuan terhadap Kebijakan Privasi ini...